Budaya Organisasi adalah suatu kekuatan yang tidak terlihat (Invisible Power) namun mempunyai kontribusi paling besar terhadap kinerja perorangan dan kinerja organisasi.
Citra organisasi adalah opini masyarakat dan pelanggan tentang baik-buruknya organisasi.
Keduanya adalah komponen utama yang membentuk karakter organisasi.
Manfaat | Pelatihan ini mendalami bagaimana membangun dan mengembangkan budaya Organisasi yang kuat dan positif, termasuk melaksanakan Audit Budaya, Internalisasi dan Implementasi nilai-nilai budaya Organisasi. Pelatihan ini juga mengembangkan wacana-wacana yang efektif untuk memperbaiki dan meningkatkan Citra Organisasi |
Materi | -. Define / Redifine Culture -. How to Internalize The Culture -. Effective Culture Implementation -. Knowing Your Organizational Culture -. Creating Branding & Image -. Gathering Nite : Kebersamaan & Stress Release -. Morning Broken : Team & Fun Games |
Durasi | 2 hari 1 malam |
Peserta | Top & Middle Management |